Thursday, February 21, 2013
0 comments

Akikan

6:36 PM
                                                   

Anime yang di adaptasi dari Novel&Manga , dan Animenya yang dirilis Pada Jan 3, 2009 sampai Mar 28,2009 yang ber Genre Comedy , Ecchi , Fantasy , Romance , Harem ini menceritakan tentang seorang Remaja laki-laki  yang bernama Kakeru Daichi yang menyukai jus kaleng dan mengkoleksi beberapa jenis minuman kaleng juga  karena ketidak populeran dan tidak mempunyai pacar dia sering di sangka aneh karena sering berbicara kepada mesin penjual mminuman kaleng dan menggodanya , karena adanya hasil Experiment dari Pemerintah yang di sebut Akikan Elect yang menentukan mana yang lebih bagus Kaleng Baja atau Alumunium. Ternyata Kaleng Soda yang di minum Oleh Kakeru adalah kaleng Baja rasa Melon yang tak disangka dalah salah satu dari proyek pemerintah .

Tiba-tiba saja kaleng Soda biasa tersebut berubah menjadi seorang gadis cantik dan di beri nama Melon oleh kakeru . Tetapi melon hanya bisa berubah menjadi manusia ketika Kakeru meminumnya Otomatis mereka harus melakukan Kiss . dan juga Melon harus mengisi tenaganya denagan mengkonsumsi Co2 atau meminum minuman Soda yang berasa sama dengannya yaaitu Melon kalau kandungan Sodanya hilang dalam tubuhnya akan berakibat fatal oleh Seorang Akikan yaitu Dead!.

Kakeru pun mempunyai teman masa kecil yang bernama Najimi Tenkuuji yang memiliki Akikan juga yang bernama Yell , najimi yang menyukai kakeru karena pernah menyelamatinnya ketika dia mau di culik oleh sgrombolan penjahat , yang mengakibatkan adanya pengalaman kelam yang di derita oleh kakeru karena dia tidak sengaja menembak penjahat tersebut ketika mencoba mengambil senjatanya dari penjahat itu dia terisolasi dan di jauhi , tetapi hanya najimi yang masih mau mendekati dan berteman dengannya diam-diam mencintai kakeru lebih dari apapun .
 Yell yang berasal dari minuman olahraga isotonic yang terbuat dari kaleng Alumunium sangat menyayangi dan mencintai Masternya sampai-sampai melakukan apapun agar masternya bahagia dan tersenyum . 

Banayk kisah Kocak dan Romantis yang mereka lalui bersama tetapi itu semua berubah ketika salah satu Akikan terkuat ingin menguasai seluruh minuman kaleng yang ada di dunia , dia adalah Miku Akikan dari Jus mix jus dengan rasa campuran dari buah-buahan lain. miku yang sangat membenci akikan yang mempunyai master yang baik dan peduli dengan Akikannya . tetapi pada akhirnya miku harus menerima kekalahan karena kekuatan Cinta antara Akikan dan Master yang kuat membuat Sebuah  kombinasi kekuatan yang mematikan . Karena Pepatah mengatakan Kekutan cinta itu lebih kuat dari kekuatan apapun. 
Akikan ALL Character

0 comments:

Post a Comment

Top